Daftar Singkatan Penulisan Bahasa Inggris

Ditulis oleh: Pelajaran Bahasa Inggris -
Daftar Singkatan Untuk Penulisan Bahasa Inggris - Saat bekerja dengan tulisan dalam bahasa Inggris atau writing biasanya kita sering menjumpai berbagai singkatan. Susah kan kalau tidak tahu artinya?

Singkatan yang umum digunakan dalam penulisan bahasa Inggris tersebut banyak yang sudah dikenal dan juga banyak pula yang masih jarang diketahui. Kali ini kita akan belajar singkatan yang sering dipakai dalam tulisan tersebut.

Beberapa singkatan (abbreviations) yang paling umum dan banyak digunakan misalnya seperti singkatan ect yang berarti dan lain sebagainya. Selain itu ada beberapa singkatan lain yang sering kita jumpai seperti contohnya:

1. P.S (post scriptum)
2. et.all (et allii)
3. VIP (very importan person) dst

Jika anda masih belum begitu mengenal berbagai singkatan yang sering digunakan dalam penulisan atau catatan tersebut anda bisa mempelajarinya disini. Daftar singkatan ini dibuat selengkap mungkin dengan mencantumkan kepanjangan dari singkatan tersebut.

1) Bahasa inggris kepanjangan dari singkatan
2) Penulisan singkatan dalam bahasa inggris
3) Singkatan bahasa inggris dalam chatting
4) Bahasa inggris gaul anak muda
5) Singkatan bahasa inggris smh
6) Singkatan bahasa inggris tbh
7) Singkatan bahasa inggris af
8) Singkatan u're

Untuk sementara, di bawah ini anda bisa mempelajari list of abbreviations saja, untuk terjemahan atau arti dari kata-kata singkatan (abbreviations) tidak akan dicantumkan langsung. 

Jika anda sering bergulat dengan tulisan-tulisan yang membutuhkan singkatan demi efektivitas penulisan anda bisa mempelajari daftar singkatannya di bawah ini.

Singkatan Bahasa Inggris
(33 abbreviations used in writing and record it)



1. ect = et cetera = and so forth = all the rest 
2. i.e. = id est = that is
3. e.g = exampli gratia = for example 
4. viz = videlicet = namely 
5. et al = et allii = and other
6. cf. = confer = compare with 
7. P.S = Post scriptum 
8. et seg = et equens = and what follow
9. cs = cum suis = with his/her friend
10. N.B = Note Bene/ note well 
11. h.e = hoc est = this is
12. vs. = versus = agaist
13. ed., eds = editor (s)
14. ed.cit = edition cited
15. f., ff = and the following pages or lines
16. front = frontisfiece
17. ibid = ibidem = in same place
18. loc.cit = loco citato = in the place cited
19. n.d = no date given 
20. n.p = no publisher given 
21. v. = vide
22. op.cit. = Opere citato = in the work cited
23. q.v = quod vide = wich you sould consult
24. vol. = volume 
25. c. = circa = approximately 
26. P.T.O =Please Turn Over 
27. c/o = Care of = d/a 
28. s.a.w = sallallahu 'allaihi wassallam = my Allah bless him and give him peace 
29. RSVP = Please replay (On written invitation )
30. RIP = Recuiscat in pace = my he/they rest in peace
31. VIP = Very Important Person
32. incl = including, inclusive
33. excl = excluding, exclusive. 



Itulah tadi sebuah Daftar Singkatan Bahasa Inggris yang umum digunakan. Mudah-mudahan dengan daftar tersebut anda bisa lebih mudah menghafalkannya untuk kepentingan tulis menulis yang sering anda lakukan. 

Daftar Singkatan Penulisan Bahasa Inggris
Foto: Ilustrasi Belajar Bahasa Inggris
Untuk artikel lain berkaitan dengan singkatan (abbreviations) anda bisa membacanya di bagian bawah! Silahkan pelajari berbagai materi bahasa Inggris lain yang sudah disiapkan secara khusus untuk anda semua. Salam.