Sudah banyak percakapan yang dibahas dalam blog ini karena itu sudah saatnya saya membuat ringkasan untuk “Koleksi Percakapan Bahasa Inggris dan Artinya” agar sobat pengunjung lebih mudah dalam mencari dialog-dialog bahasa Inggris yang dibutuhkan. Jika sobat membutuhkan contoh percakapan dan artinya maka sobat berada pada tempat yang tepat dan akan mendapatkan semua yang sobat cari disini.
Supaya tidak bengong karena tidak melihat dialog satu pun pada halaman ini maka berikut saya berikan satu buah contoh percakapan bahasa Inggris. Contoh berikut merupakan dialog pada sebuah rapat yang diambil dari salah satu buku ajar untuk sekolah menengah kejuruan. Silahkan langsung dibaca contoh tersebut di bawah ini!
Memei : Well, how do we start?
Lipiew : Well, first of all, the report has to have a heading.
Memei : Hm. How about Report on Purchase of New Printers.
Lipiew : Yes, that's good. Report on Purchase of New Printers. Fine. What next?
Memei : The date?
Lipiew : Yes, the report has to be dated, but first of all it has to be addressed to someone.
Memei : Well, that's easy. To Mr. Sutresman.
Lipiew : Yes. To: Mr. Sutresman, Managing Director, Firedome Ltd, Kendari. And the date ....Now ... Terms ... of ... reference.
Memei : What does that mean?
Lipiew : That means what we were asked to do.
Memei : Right. We've got that down. And then what?
Lipiew : Well, a new side-heading, I think: Procedure.
Memei : Procedure?
Lipiew : How we did the investigation.
Memei : So now can we recommend the machine we really want?
Lipiew : I'll put a side-heading: Recommendation
Hei, jangan kecewa sobat karena selain contoh yang satu diatas masih banyak dialog-dialog lain yang dapat dipelajari dalam blog ini karena blog ini memang khusus untuk membahas percakapan bahasa Inggris alias English conversation, jadi jangan buru-buru beranjak!
A. Contoh Percakapan bahasa Inggris Singkat
Sebagai pemanasan dalam berlatih conversation berikut saya berikan beberapa contoh yang langsung dapat dipelajari sekarang juga, check them out!
She Is Tall and Thin.
Is she tall and thin?
• Yes, she is.
• Is he tall?
• No, he isn’t.
• He is short and fat.
Could You Help Me Please?
Could you take my picture, please?• Sure.
Could you take my picture, please?• Sure.
• Thank you.
• Sorry, I’m in a hurry.
• It’s OK.
A : Can I borrow your pencil, please?
B : Sure, here you are.
A : Thanks
A : May I borrow your pen, please?
B : Here you are.
A : Many thanks
A : Can you lend me a bag, please?
B : I’m sorry. I’m using it.
A : Thanks anyway.
A : Can I borrow your dictionary?
B : Sorry, I’m using it right now.
A : It’s OK. Thanks anyway.
B. Koleksi Percakapan Bahasa Inggris dan Artinya
Percakapan-percakapan yang dibahas tidak serta merta dapat digunakan oleh semua pengunjung khususnya pengunjung yang baru belajar bahasa Inggris untuk itulah saya secara khusus menyediakan berbagai percakapan yang disertai dengan artinya agar mempermudah dalam mempelajari dan memahami setiap percakapan yang dibutuhkan.
Berbagai percakapan dan artinya tersebut saya kumpulkan sedemikian rupa menjadi sebuah koleksi yang nantinya dapat digunakan oleh setiap pengunjung yang membutuhkan. Koleksi tersebut berisi berbagai dialog yang antara lain sebagai berikut!
- Percakapan Terbaru dan Artinya
- Percakapan 2 Orang dan Artinya
- Percakapan Sehari-Hari dan Artinya
- Percakapan Bahasa Inggris SMP dan Artinya
- Percakapan Telepon dan Artinya
- Percakapan dan Artinya
- Dialog Terbaru dan Artinya
- Percakapan Drama dan Artinya
- Basic Conversation dan Artinya
Selanjutnya, bagi pengunjung yang membutuhkan lebih banyak percakapan lain dengan artinya dapat mencari percakapan-percakapan yang dibutuhkan berdasarkan kategori yang ada. Untuk mendapatkan arti dari setiap dialog yang ada sobat tinggal menterjemahkan percakapan tersebut melalui bilah terjemahan bahasa yang ada dipojok kanan atas blog ini.
Dengan demikian sobat akan mendapatkan versi terjemahan dari dialog yang dibutuhkan tanpa harus susah payah mengartikannya sendiri. Saya rasa cukup sudah pembahasan saya mengenai Koleksi Percakapan Bahasa Inggris dan Artinya ini, semoga apa yang saya sampaikan bermanfaat bagi pengunjung semua.